Mau Tau Tips Kerjasama yang Baik Ketika Bekerja? Yuk Simak!
—
Sunday, 23 July 2017
—
Add Comment
—
Motivasi
Manusia sebagi makhluk individu juga sebagai makhluk sosial, sebagai makhluk individu, manusia memiliki hak dan kewajiban terhadap dirinya sendiri dan sebagai makhluk sosial manusia mempunyai hak dan kewajiban terhadap orang lain.
PENGERTIAN KERJA SAMA
Kerja sama adalah mengerjakan atau menyelesaikank suatu pekerjaan atau permasalahan secara gotong royong atau bersama-sama untuk mendapatkan hasil yang terbaik sesuai kesepakatan kelompok. Dalam memenuhi kebutuhannya manusia tidak bisa berdiri sendiri, akan tetapi memerlukan bantuan orang lain. Upaya memenuhi kebutuhan tersebut dapat diwujudkan melalui kerjasama.
Lalu bagaimana tipsnya agar terjalin kerjasama yang baik?
- Hindari debat kusir
- Hormati pendapat orang lain, hindari mengatakan = "kamu salah"
- Jika anda salah segera akui dengan simpatik
- Mulai dengan cara yang ramah
- Mulai dengan hal-hal yang disepakati bersama
- Ajak orang lain berbicara banyak
- Buatlah agar usul dan pendapat datang dari orang tersebut
- Cobalah dengan tulus melihat masalah dari sudut pandang orang lain
- Himbaulah dengan motif yang mulia
- Dramatisir ide anda
"Bersikaplah tulus. Jadilah sederhana dalam kata-kata, perilaku dan gerakan. Buatlah orang lain senang saat Anda memberi perintah. Jika Anda dapat membuat orang tertawa, Anda dapat membuatnya berpikir, dan membuatnya menyukai dan mempercayai anda"
0 Response to "Mau Tau Tips Kerjasama yang Baik Ketika Bekerja? Yuk Simak!"